Pasti udah pada tau kan dengan film yang lagi tayang di bioskop kesayangan kita ini~ Film karya sutradara terkenal Makoto Shinkai dengan karyanya yang juga pernah booming sebelumnya ( kimi no na wa/your name). Pasti udah banyak yang menunggu dan berharap banyak sama film ini. Tentang apa lagi sensasi jatuh cinta unik yang akan dihadirkan Makoto Shinkai. Animasi epic dan alur cerita yang bikin geregetan.